Beranda | Artikel
Batasan Waktu Shalat Dhuha
Jumat, 18 Juni 2010

Pertanyaan:

Kapan dimulainya waktu shalat Dhuha dan kapan berakhirnya?

Jawaban:

Waktu shalat Dhuha dimulai dari matahari setinggi tombak, yaitu sekitar 15 menit setelah matahari terbit dan berakhir mendekati waktu zawal (matahari mulai tergelincir ke barat), yaitu sekitar 10 menit sebelum matahari bergeser (ke barat).

Diterjemahkan oleh: Ustadz Muhammad Abduh Tuasikal
Diarsipkan di: Majalah Fatawa

Sumber: Fatwa Syaikh Muhammad bin Sholih Al Utsaimin, Liqo’ Al Bab Al Maftuh, kaset no. 24

Dipublikasikan oleh: KonsultasiSyariah.Com

🔍 Doa Meminta Jodoh Yang Diinginkan, Seputar Qurban, Ilmu Gaib Dalam Islam, Doa Ketika Anak Demam, Efek Bersetubuh Saat Haid

 

Flashdisk Video Cara Shalat dan Bacaan Shalat

KLIK GAMBAR UNTUK MEMBELI FLASHDISK VIDEO CARA SHOLAT, ATAU HUBUNGI: +62813 26 3333 28


Artikel asli: https://konsultasisyariah.com/2074-waktu-dhuha.html